Bulan: Juli 2014

Edukasi101 Hadirkan Kelase untuk Digitalisasi Pendidikan

Pengguna internet pasti sudah tidak asing lagi dengan layanan jejaring sosial Facebook yang begitu mendunia. Dengan Facebook, kita dapat terkoneksi dengan teman, saudara dan orang lain yang sebelumnya belum kita kenal dari seluruh penjuru dunia. Kelase (dari bahasa jawa yang artinya “kelasnya“) memiliki fungsi utama yang sama dengan Facebook, yaitu sama-sama sebagai jejaring sosial. Bedanya, Kelase diperuntukkan bagi …

Edukasi101 Hadirkan Kelase untuk Digitalisasi Pendidikan Selengkapnya »

Edukasi101 Dukung Kemendikbud Latih 100 Guru SD Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran Kurikulum 2013

Untuk meningkatkan keterampilan Guru SD dalam mengintegrasikan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam pembelajaran, Direktorat P2TK Dikdas Kemendikbud menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis ICT bagi Guru Sekolah Dasar. Lokakarya yang rutin diselenggarakan setiap tahun ini diselenggarakan di dua lokasi yang berbeda, yaitu di Hotel Lor-Inn Solo, Jawa Tengah dan Hotel Millenium, Jakarta.

× How can I help you?