TIK

Kelase Hadir di DEPICTA (Depok ICT Awards) 2014

Pada tanggal 13 Mei 2014 kemarin, Founder Edukasi101, Winastwan Gora dipercaya untuk berbagi pengalaman dan memperkenalkan Kelase kepada para pendidik/guru di kota Depok, dalam acara Depok ICT Awards 2014 atau DEPICTA. Menjadi kebanggaan tersendiri dapat hadir dan berbagi dalam acara seminar dan lomba yang berlangsung di Mall Margo City depok ini.

× How can I help you?